Setelah dewasa apakah terwujud cita-cita/keinginan kita?
Ada 3 kemungkinan :
1. Tercapai sesuai dengan keinginan dan (Sukses);
2. Tidak tercapai sesuai dengan keinginan (Gagal);
3. Memperbaharui keinginan sesuai dengan kata hati sehingga sukses
Contoh :
Banyak cerita orang sukses yang dimulai dengan kegagalan. Kegagalan dianggapnya sebagai cerita indah sebagai bagian dari cakrawala kehidupan. Kegagalan adalah keberhasilan yang tertunda.
Seorang pemuda yang bercita-cita ingin menjadi PNS di salah satu departemen. Beberapa kali mencoba mendaftar dan selalu gagal. Berusaha dengan mengikuti kata hatinya untuk mencoba membuka bengkel sepeda mulai dari kaki lima sampai akhirnya mempunyai bengkel yang permanen. Dan pada akhirnya berhasil. Sukses...
No comments:
Post a Comment